Mengapa Memilih LegalForte ?

Legal Forte memahami bahwa Legalitas usaha Anda menentukan masa depan bisnis Anda.

Banyak pengusaha yang berlomba-lomba untuk memulai bisnis, namun mendapatkan kesulitan terutama dalam hal legalitas yang tentunya sangat esensial dalam bisnis. Legal Forte akan mendampingi segala kebutuhan legalitas bisnis Anda dengan fasilitas gratis konsultasi selama pengerjaan.

Siaga

Selalu siaga dalam melindungi kepentingan bisnis Anda, kapanpun dibutuhkan kami siap sedia memberikan informasi terkait legalitas kepada Anda.

Berpengalaman

Banyaknya perubahan kebijakan pemerintah dalam hal legalitas bisnis menjadi poin penting mengapa Legal Forte memiliki tim yang berpengalaman di bidangnya untuk menjamin layanan terbaik kami kepada Anda.

Integritas

Kami akan selalu memberikan layanan dan opini hukum yang terbaik untuk Anda sesuai dengan hukum yang berlaku demi kepuasan Anda.

Terkini

Legal Forte senantiasa up to date dalam memberikan informasi mengenai kebijakan pemerintah pada sektor bisnis guna melindungi bisnis Anda.

Our Clients

Konsultasi berjam-jam yang akurat, semua kebutuhan legal di analisa lengkap

Hamid NasaihKomisaris di PT TBENI - Jakarta

Detail banget, ngebut banget, sampe dianter kerumah juga keperluan legalnya loh

Shendy M. Simamora, S.HHead Legal di PT Kobe Nutri Farma - Jakarta

Keperluan legal udah beres semua sama Legal Forte, banyak advice gratisan juga, mantap

IrfanPT Dinamika Jejaring Teknologi - Jakarta

Cakep ya emang kalo pakarnya yang ngerjain

Dzarnuji AzizDirektur di PT Partner Impian Milenial (Schoters)

Gila cepet banget, baru 2 hari udah beres Pendirian PT

Raditya Darmadi, S.HLawyer di R&R Lawfirm - Jakarta
Lihat LayananKonsultasi